Meningkatkan Silaturahmi, Kapolres Pasuruan Gelar Diagram (Dialog Bersama Masyarakat) Kecamatan Bangil

Metroposnews.id || PASURUAN- Kapolres Pasuruan AKBP Bayu Pratama Gubunagi, S.H., S.I.K., M.Si menggelar acara Diagram (Dialog Bersama Masyarakat) Kecamatan Bangil, bertempat di pendopo Kecamatan Bangil, Kelurahan Kolursari, Kecamatan Bangil, Kabupaten Pasuruan, Rabu (31/08/2022). Hadir dalam kegiatan tersebut Kapolres Pasuruan AKBP Bayu Pratama Gubunagi, S.H., S.I.K., M.Si., Kapolsek Bangil, Danramil Bangil diwakili Peltu Sholeh, Camat Bangil, Ketua DPRD Kabupaten Pasuruan, Ketua DP. MUI Kecamatan Bangil, Kasat Intelkam, Kasat Binmas Polres Pasuruan, Kasat Lantas Polres Pasuruan, Ustad Yusuf Ali dari MWC Kecamatan Bangil, KH. Zainudin Siroj dari Rois Syuriah MWCNU Kecamatan Bangil, Anggota DPRD Kabupaten Pasuruan, H. Sobri Sutroyono dari PCNU Bangil, Kyai Syamsul Arifin pengasuh ponpes Tanwirul Hijaa, Gus Huda Cholili pengasuh Ponpes Cangaan, Gus Wildan pengasuh ponpes Wahid Hasyim, Gus Zainul Ketua DMI Kecamatan Bangil, Anggota Muslimat dan Fatayat NU Bangil, Ketua PC. Mu